HADIS DALAM PANDANGAN JAMA'AH TABLIGH

  • Lukman Hakim STAI Muhammadiyah Klaten

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang Persepsi Jamaa‟ah Tabligh dalam memahami Hadis Rasulullah, yang berkaitan dengan hadis tentang cara berpakaian mereka yaitu gamis putih, bersorban dan celana di atas mata kaki, atau celana Cingkrang. Begitu pula dengan Kegiatan dakwah Khuruj, yaitu keluar dari kampung halaman baik dalam jangka waktu 3 hari sampai 40 hari. Kegiatan keagamaan yang dilakukan tersebut diharapkan dapat membantu menigkatkan nilai-nilai pendidikan agama islam. Jenis penelitian ini sepenuhnya adalah penelitian kepustakaan (library researcah) mengambil data dari literatur yang ada kaitannya dengan tema penelitian. Teknik analisa dalam penulisan ini menggunakan model analisis isi dengan menggali dan menganalisis pemikiran atau pandangan Jama’ah Tabligh terhadap Hadis-Hadis Rasulullah yang mereka praktekan dalam kehidupan sehari-hari.

Published
2022-06-21
How to Cite
Hakim, L. (2022). HADIS DALAM PANDANGAN JAMA’AH TABLIGH. El-Mu’Jam. Jurnal Kajian Al Qur’an Dan Al-Hadis, 2(1), 39-49. https://doi.org/10.33507/el-mujam.v2i1.551
Section
Articles